Gambar Wallpaper dan Cara Membuat Wallpapers

Gambar Wallpaper dan cara membuat wallpaper - Banyak orang menghias tampilan desktop mereka dengan gambar-gambar. Bisa saja gambar lucu, ataupun wallpaper artis. Klo saya sendiri, sangat suka dengan wallpaper. Saat ini, saya sedang memilih wallpaper Lady Gaga dikomputerku.

Mungkin anda juga ingin memasang wallpaper ditampilan depan komputer anda. Boleh dong, sekali-kali mengganti tampilan atau backgroundnya. Biar semangat memakai laptop, apalagi klo kita memajang wallpaper orang yang sangat kita sukai.

Pada umumnya, wallpaper yang pas dan cocok ditampilan dekstop (tampilan depan komputer/laptop) adalah sebuah foto atau gambar yang berukuran lebih dari 1000 pixel x 850 pixel. Jadi, sebenarnya kita bisa membuat foto kita sendiri atau foto apa saja untuk dijadikan wallpaper/background desktop kita. Asal syarat panjang dan lebarnya memenuhi syarat diatas.

Nah, bagaimana cara membuat wallpaper? Ya, tinggal edit foto di photoshop aja. Trus, resize gambar asli sebuah foto menjadi 1000px x 850px. Klo misalnya ukurannya lebih dari itu, juga tidak apa-apa. Satu hal yang perlu diperhatikan dalam membuat wallpaper adalah tingkat resolusi suatu gambar asli. Jika suatu gambar asli berukuran 200px x 150 px kita perbesar menjadi 1000-an pixel, maka gambarnya tidak akan jelas.

So, untuk membuat wallpaper, selalu perhatikan besar panjang x lebar suatu foto agar gambar wallpaper nanti tidak bermasalah. Untuk praktek, silahkan edit foto koleksi wallpaper Jessica Alba pada postingan sebelumnya. Semoga sukses.



Bookmark and Share


Dapatkan Info Berita Heboh Terbaru Setiap Hari:


Sudah Tahu Yang Ini? :

0 komentar: