Menulis Kode HTML di Postingan Blogger

Inilah Cara dan Tips Menulis Kode HTML di Postingan Blog (Blogger/BLogspot/Wordpress) - Awalnya saya juga bingung cara menyisipkan kode HTML di dalam postingan blog. Tapi, berkat tutorial menulis kode html di blog yang kudapat dari google, semuanya bisa teratasi.

Nah, teman-teman juga pengen menulis kode html di blog? Ayo, kita coba dengan cara dibawah ini.

Secara manual, memposting kode html memerlukan daya ingat yang sangat tinggi. Kenapa ? Coba deh lihat posting kode HTML secara manual ini:

1.Setiap kode <> HARUS diganti dengan &gt;
2.Setiap kode ' HARUS diganti dengan &#039;

Contoh: <p class='comment-footer'>
Menjadi: &lt;p class=&#039;comment-footer&#039;&gt;

Nah, bagaimana klo mempostinga kode html yang banyak?? Wah, bisa botak deh :D
Jadi, salah satu cara cepat yang otomatis mengubah kode-kode html itu dan bisa diposting di blog adalah dengan cara memparse kode html tersebut terlebih dahulu.

Nah, klo anda ingin memparse kode html, silahkan masuk KESINI

Disana, anda bisa memparse banyak kode html sekaligus dan bisa langsung di posting di blog. Oke deh, silahkan dicoba.



Bookmark and Share


Dapatkan Info Berita Heboh Terbaru Setiap Hari:


Sudah Tahu Yang Ini? :

0 komentar: