Cara Cepat Upload Album Foto di Facebook

Cara Cepat Upload Memasukkan Album Foto di Facebook - Saat ini facebook sudah menjadi trend semua orang. Banyak orang memasukkan foto atau upload foto ke facebook untuk sekedar menambah foto profile facebooknya. Lihat cara cepat mengupload foto ke facebook dibawah ini

Fitur Photos di Facebook menyimpan ribuan foto-foto saudara, rekan dan kolega Anda. Mengunduh sekian banyak koleksi foto itu bukan perkara mudah. Apalagi bila koneksi Internet tidak mendukung.

Coba gunakan Add-on Firefox: Facebook Photo Uploader for Firefox. Dengan memakai addon mozilla ini, Anda dapat mengupload satu album foto sekaligus, tanpa repot membuka foto satu per satu lalu menyimpannya secara manual.

Cara memanfaatkan aplikasi ini:
1. Kunjungi https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/addon/4724/, lalu pilih link Add to Firefox.
2. Saat muncul konfirmasi, klik [Install Now].
3. Tunggu sampai proses pengunduhan dan instalasi selesai. Bila sudah, buka Facebook.com dan login ke akun Facebook Anda.
4. Pilih "Manage Accounts" dan "Add Account"

5. Kemudian Klik "Allow".
6. Klik "I’m done authorizing".
7. Setelah memilih account anda, silahkan klik OK.
8. Kemudian, masuk ke Tools > Fire Uploader
9. Kemudian, anda tinggal memindahkan foto seperti gambar dibawah ini:


Semoga tips cara cepat memasukkan foto di facebook diatas bermanfaat bagi anda. Agar tidak ada masalah dalam profile facebook anda.



Bookmark and Share


Dapatkan Info Berita Heboh Terbaru Setiap Hari:


Sudah Tahu Yang Ini? :

1 komentar:

areyan mengatakan...

nah, ini ni yang lagi sya cari-cari..udah lma knal fb tpi msih gk tahu dan bngung buat upload album foto.dari dlu uploadnya satu2, jdi ribet n lma...:)