KOWAWA: Maksud dan Arti KOWAWA

KOWAWA Maksud dan Pengertiannya - Anda aktif di twitter? Nah, tentu sudah biasa melihat #KOWAWA dong? Ya, KOWAWA adalah sebuah emoticon yang beberapa waktu belakangan menjadi trend.

Apasih pengertian KOWAWA itu?
Ya, seperti kata intro tulisan diatas. Kowawa adalah emoticon. Emoticon yang bermaksud wujud ekpresi gembira dan senang. Awalnya, emoticon atau ekpresi ini dibuat di Blackberry menggunakan ragam autotext oleh @babikbinal di twitter.

Bagaimana bentuk ekpresi KOWAWA itu?
Nah, untuk melihat bentuk emoticon kowawa, bisa anda lihat dari gambar dibawah ini:
maksud KOWAWA
Jadi, buat anda yang penasaran tentang maksud dan pengertian kowawa, bisa deh tulisan ini menjelaskannya yah? Yang walaupun sebenarnya menurut ragam bahasa tidak memiliki pengertian jadi ikhlaskan saja kalau KOWAWA itu adalah sebuah bentuk ekspresi layaknya wkwkkwkwkwk. :D

Baca juga Teka Teki Lucu terbaru dan Tebak tebakan lucu



Bookmark and Share


Dapatkan Info Berita Heboh Terbaru Setiap Hari:


Sudah Tahu Yang Ini? :

0 komentar: